oleh

Tampil Paling Meyakinkan, Bassam-Helmi Kuasai Panggung Debat II, Ini Tanggapan Pakar

-HEADLINE-94 Dilihat

JAKARTA—Debat Pilkada Halmahera Selatan yang ke II benar-benar menjadi panggung bagi Bassam Kasuba-Helmi Umar Muksin.Paslon nomor urut 3 di Pilkada Hal-Sel ini menguasai panggung debat yang disiarkan langsung dari studio Kompas TV Jakarta itu.

Pasangan calon bupati dan wakil bupati Halmahera Selatan, Hasan Ali Bassam Kasuba dan Helmi Umar Muchsin, tampil apik dan mengesankan dalam debat publik kedua, Rabu (13/11). Debat kedua ini mengusung tema “Inovasi Pelayanan Publik, Tata Kelola Pemerintahan dan Peningkatan Sumber Daya Manusia”.

Baca Juga  Usai Ikut Retret, Bupati Bassam Minta Didoakan Untuk Memimpin Hal-Sel Dengan Baik

Akademisi UMMU Dr.Sofyan Abas menilai hasil debat sebagai rekomendasi sahih bahwa Bassam Kasuba-Helmi Umar Muchsin paling layak meanjutkan kepemimpinan di Kabupaten Halmahera Selatan.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *