PIKIRAN UMMAT.COM—LABUHA||Wacana Pilkada Kabupaten Halmahera Selatan dinilai bias dan tidak realistis dari basis analisa yang berkembang.Sebab kandidat-kandidat yang dinilai kuat tanpa dilandasi kajian indikator kekuatan politik yang ilmiah sebaliknya banyak analisis dan kajian hanya didasarkan pada hayalan semata.
Hal itu berdasarkan pandangan Anwar Latif, pemerhati politik yang menjadi nara sumber media ini.
Anwar menyimpulkan, Bassam Kasuba salah satu kandidat Bupati Hal-Sel yang jauh lebih siap berkontestasi di Pilkada hal-sel November 2024.
Menurut Anwar, kajian kekuatan politik praktis memiliki 3 indikator utama yakni faktor institusi politik, faktor logistik dan ketokohan.
”Jika dikatakan kandidat miliki kekuatan, apa dia memiliki partai politik sebagai kendaraan politik atau tidak, memiliki dana yang cukup untuk membiayai kegiatan politik dan belanja partai politik atau tidak serta memiliki ketokohan atau tidak”jelas dia.
Komentar