PIKIRAN UMMAT.Com—Ternate||DPD Partai Gerindra Provinsi Maluku utara menggelar HUT Gerindra ke 15 tanggal 6 Februari 2023 lalu dengan beragam rangkaian kegiatan.Salah satunya adalah santunan anak yatim.
DPD Gerindra Provinsi Maluku utara menggelar santunan anak-anak yatim pada malam acara HUT dan keesokan harunya tepat pada HUT Gerindra tanggal 6 Februari 2023, pengurus Partai Gerindra Malut menyambangi 5 yayasan panti asuhan anak yatim dan satu panti jompo di kota Ternate guna menyalurkan bantuan sembako berupa beras, gula dan susu.
Rangkaian Kegiatan HUT Gerindra oleh Ketua DPD Partai Gerindra Malut Muhaimin Syarif juga digelar serentak se Kabupaten dan Kota di Maluku utara.
Komentar