TERNATE- Drs.Iqbal Ruray, Ketua DPRD Provinsi Maluku Utara memiliki harapan besar tentang kemajuan pembangunan provinsi Maluku Utara.Siapa Gubernur baru Maluku Utara hasil Pilkada 2024 merupakan momentum strategis untuk mewujudkan provinsi Maluku Utara yang maju.
Menurutnya, untuk  mendongkrak pertumbuhan ekonomi dan pembangunan daerah aksesibilitas dan fasilitas umum harus tersedia, seperti Bandar Udara dan Pelabuhan Laut. Dua fasilitas publik tersebut wajib ada sehingga konektivitas antar wilayah saling terhubung.
Komentar