TERNATE—Dr.M.Tauhid Soleman, M.Si, Walikota Ternate Terkomfirmasi bakal menunaikan ibadah haji pada musim haji 1446 Hijriyah tahin 2025 Masehi ini.
M.Tauhid akan bergabung dalam kelompok terbang 01 atau kloter 1 calon jemaah haji Kota ternate itu bakal berangkat menuju Kota Makassar untuk bergabung di embarkasi haji Makassar, Sulawesi Selatan.
Menjadi pertanyaan publik Kota Ternate saat ini, seiring rehatnya M.Tauhid Soleman sebagai Walikota Ternate karena tuntutan ritual haji, Tauhid Soleman akan melimpahkan wewenang Walikota Ternate kepada siapa.
Sebab tugas dan peran Walikota secara substansial harus tetap berjalan guna menjamin roda pemerintahan Kota Ternate dalam hal pelayanan publik selama masa rehat Tauhid menjalankan ritual ibadah haji.Penunjukan siapa PLH walikota ternate menjadi sangat penting dan strategis.
Komentar