Kesepakatan politik yang secara tegas dan tanpa celah politik lagi untuk mengusung mantan Gubernur tersukses DKI Jakarta itu sebagai calon Presiden RI.
Ke tiga partai pengusung yakni Nasdem, Demokrat dan PKS secara akumulatif memenuhi syarat president treshold sebesar 21% dari syarat PT 20%.
Komentar